BANJARMASIN aktualkalsel.com–Per hari Minggu 2 Februari 2025 sore muncul tayangan di media sosial hasil tangkapan layar dari google tentang kurs dolar AS terhadap rupiah yang terjun bebas.
Di tayangan itu disebut kurs dolar terhapan rupiah menjadi hanya Rp8.170,- atau turun 50 persen dari sejam sebelumnya di hari yang sama. Tangkapan layar dari google ini langsung viral dan membuat spekulasi bahkan sempat muncul di beberapa portal berita resmi.
Namun, aktualkalsel.com yang mengkonfirmasi ulang di wise.com, akun yang aktif rilis kurs mata uang asing di layarnya tetap tertera kurs rupiah atas dolar adalah Rp16.300,-
Di situs beverapa bank di Infonesia juga tertera abgka di sekitaran Rp16 ribu lebih tersebut.
Sejumlah nitizen pun ramai ramai ‘membuly’ google yang sempat menghadirkan layar yang kekiri tersebut.
“Google lagi eror,” tulis satu nitizen.
“Barusan aku tanta Meta, ga terjun bebas koq,” tulis yang lain.(uumsri/foto net)
Discussion about this post